Deskripsi
Judul : Handbook Series – Foyer & Living Room
Format : High Quality Print PDF
Halaman : 117 Halaman
Keterangan : Buku ini akan membahas secara spesifik tentang dua elemen penting dalam desain arsitektur: foyer dan ruang keluarga. Foyer adalah pintu masuk pertama ke dalam sebuah bangunan, sedangkan ruang keluarga adalah pusat aktivitas keluarga di rumah. Kami akan memberikan panduan praktis yang berguna untuk membantu Anda merancang foyer dan ruang keluarga yang efsien dan estetis.